Tutorial Membuat Form di Ms. Access

MEMBUAT FORM PADA MS. ACCESS


Selamat datang di taufanfadhilah.blogspot.com
Kali ini saya akan menshare bagaimana cara membuat form sederhana di Ms. Access

Langkah - langkah :

1. Buka Ms. Access dan siapkan database kalian.

2. Pilih Form Design pada Menu CREATE.

3. Setelah itu klik LABEL yang ber icon "Aa".

4. Selanjutnya click and drag pada form, lalu ketikan "Form Anggota".

5. Lalu klik function "Add Existing Fields".

6. Pilih table mana yang kalian pingin tampilkan di form, disini saya menggunakan table Anggota.

7. Setelah itu double click semua field agar field - field bisa masuk ke design form.

8. Sekarang mari kita membuat button untuk memudahkan user menggunakan form. Click Button lalu lepaskan di form design

9. Selanjutnya pilih categories "Record Navigation" dan action "Go To Previous Record". Lalu next.

10. Pilih picture "Go To Previous" untuk icon button kita.

11. Lalu beri nama button kita.

12. Selanjutnya kita mebuat button untuk "Go To Next Record" dengan cara yang sama.



13. Terakhir kita lihat menggunakan "Form View".



Sekian tutorial dari saya. Semoga ilmu yang kecil ini bisa bermanfaat buat kalian.
"Tidak ada yang tidak mungkin bila kalian berusaha dengan sungguh sungguh untuk mencapai apa yang kalian impikan".
Previous
Next Post »
Post a Comment
Thanks for your comment

Pages

Total Tayangan Laman

Powered by Blogger.

Labels

Pengikut

Popular Posts